Subscribe:

Pages

Rabu, 05 Oktober 2011

Cara Install Packet Tracer 5.3 di Ubuntu 10.10


Saya akan memberikan tutorial bagaimana cara menginstall Packet Tracer 5.3 di Ubuntu 10.10. Disini saya hanya akan memberikan cara menginstall Packet Tracer dengan nama file PacketTracer53_i386_installer-deb.bin. Jadi jika kalian mendownload file Packet Tracer 5.3 dengan format .tar.gz, maka kalian tidak akan menemukan cara menginstallnya disini.

pastikan anda telah memiliki packet tracer 5.3.Ketika. taruh file di folder Home kalian. Kemudian bukalah terminal untuk memulai menginstall Packet Tracer. Caranya Application -> Accessories -> Terminal.


Jika sudah, silahkan login dulu sebagai root, caranya ketikkan perintah berikut ini di terminal kalian:


sudo su


lalu masukkan password ubuntu kalian. Setelah itu ganti permission file Packet Tracer, caranya ketikkan perintah berikut ini di terminal kalian:

chmod 755 PacketTracer53_i386_installer-deb.bin

Setelah itu, ekstrak file PacketTracer53_i386_installer-deb.bin dengan cara mengetikkan perintah berikut di terminal kalian:

./PacketTracer53_i386_installer-deb.bin

Maka akan muncul text seperti berikut ini:

Self extracting archive…
Welcome to Packet Tracer 5 Installation
Read the following End User License Agreement “EULA” carefully. You must accept the terms of this EULA to install and use Packet Tracer 5.3.
Press the Enter key to read the EULA.


Silahkan tekan enter untuk memulai membaca EULA, setelah itu tekan SPASI dan baca EULA nya sampai habis dan muncul pertanyaan seperti ini:

Cisco, Cisco Systems, and the Cisco Systems logo are registered trademarks of
Cisco Systems, Inc. in the U.S. and certain other countries. Any other
trademarks mentioned in this document are the property of their respective
owners.
Do you accept the terms of this EULA? (Y)es/(N)o


Tekan Y untuk memulai proses instalasi, tunggu proses instalasi selesai, dan kalian dapat menjalankan Packet Tracer 5.3 di Ubuntu kalian. Jika proses instalasi telah selesai, masuk saja ke menu Application -> Internet -> Cisco Packet Tracer. Dan selamat menggunakan Packet Tracer 5.3 di Ubuntu 10.10.


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh7P9zcRRm_PA-wk2ZtnP2VXcJuPaUnKTuBadt_FDQPlS2wTbczkRk1ZJCzTo84NWaEjQWOmZnO7K_hoBnJ-2d386eQ46oks-rvg8Pj0ufFXpNbZGNtGeijUwBh29mp0vhFLUX6MCYUfgc/s1600/PacketTracer53Ubuntu10.png

cara edit file pdf di linux


Kita semua tentu sudah tidak asing lagi dengan file yang berekstensi PDF ini, banyak ebook-ebook di internet yang berformat PDF, dan juga materi materi pendidikan atau internet marketing, atau materi Internet business yang menggunakan format PDF. Di Windows kita bisa menggunakan PDFzilla untuk mengkonvert file PDF ke dalam berbagai format.
Di Linux kita jangan kuatir, karena di linux juga menyediakan tool edit PDF, tool tersebut bernama  PDF Edit. Bagi pengguna ubuntu sangat mudah untuk melakukan instalasinya, tinggal ketikan di terminal atau console :
$ sudo apt-get install pdfedit
Atau bisa juga dari synaptic yang sudah disediakan via GUI.
pdf edit
Selamat mencoba

Selasa, 06 September 2011

subnetting

IP Address: merupakan suatu identifikasi perangkat jaringan pada jaringan protokol TCP/IP. Struktur IP Address (IPA) terdiri dari 32 bit(IPv4) yang terbagi menjadi 2 bagian yaitu network dan host dan secara umum diaplikasikan dalam 3 kelas yaitu:
Kelas A: dengan range 1.0.0.0 s/d 126.255.255.255 (127.x.x.x alamat loopback), dengan subnet mask default nya adalah 255.0.0.0 atau Classless Inter Domain Routing (CIDR) 8 bits. IP Private-nya adalah 10.x.x.x.

Kamis, 25 Agustus 2011

administrasi server

Didalam suatu jaringan yang mempunyai server sebagai pengatur dari workstation yang ada maka server memerlukan beberapa kebutuhannya, dibawah ini beberapa kebutuhan dari server.

domain dan subdomain

Domain adalah sebuah nama unik yang digunakan untuk mempermudah pengguna mengakses informasi pada server komputer yang ada di jaringan Internet. Sebelum mengenal istilah domain, untuk mengakses informasi yang ada pada server komputer digunakan alamat IP Address yang berupa sederetan angka panjang. Nah, oleh karena itu digunakanlah domain untuk mempermudah pengguna untuk mengakses informasi yang ada pada server komputer dan mempermudah pengguna untuk mengingatnya.

Rabu, 10 Agustus 2011

Media Transmisi

Media Transmisi adalah media yang digunakan sebagai penghubung antara pengirim dan penerima, untuk melintaskan isyarat, dan isyarat inilah yang akan dimanipulasi dengan berbagai macam cara dan akan diubah kembali menjadi data.
Secara garis besar media transmisi terbagi atas 2 kategori yaitu :
¨Guided Media
Contoh dari Guided Media:
• Twisted Pair Cable
• Coaxial Cable
• Fiber Optic

radio W-LAN indoor dan outdoor


Perkembangan teknologi yang cepat selama beberapa tahun terakhir memungkinkan produk-produk perangkat wireless yang lebih murah namun tetep powerfull.
untuk Server untuk praktis dan simpel ada beberapa pilihan:

Minggu, 07 Agustus 2011

Router Access List

Router Mengendalikan Keamanan Jaringan Corporate Anda Dengan Access List Berdasarkan Karakteristik Traffic Baik Mengijinkan Atau Menolak Lewat 

Jika kita bicara tentang keamanan jaringan, memasukkan user-ID dan password adalah yang paling umum kita jumpai. Jenis keamanan authenticasi ini adalah jenis keamanan yang diimplementasikan pada layer bagian atas dari layer Network pada model referensi OSI. Router memeriksa setiap traffic yang datang dan memutuskan untuk permit atau deny traffic tersebut berdasarkan pada karakteristic traffic tersebut seperti IP address dan atau protocol.

membangun wireless network

Susahkah membangun wireless network? Pertanyaan ini sering dilontarkan dari mereka yang belum mengerti betul dengan jaringan komputer. jaringan komputer yang berskala besar seperti dalam suatu jaringan corporate atau enterprise tentulah harus didesign dan dikelola oleh para ahli dalam bidang jaringan dan security. Akan tetapi untuk keperluan jaringan kecil di rumah dan kantor kecil, anda bisa melakukannya sendiri dirumah dengan.

koneksi WAN


Koneksi WAN – pada saat pesan data menjelajah WAN cloud, ia akan menjelajah dari titik ke titik secara berbeda tergantung koneksi fisik WAN dan juga protocol yang dipakai. Jenis koneksi WAN normalnya tergantung pada layanan yang bisa diberikan oleh penyedia WAN, dan juga berhubungan dengan jenis interface fisik yang dipakai untuk menghubungkan router. Ada banyak sekali jenis koneksi, akan tetapi jika memungkinkan pilihlah jenis koneksi yang teknologinya bisa mendukung data rate yang lebih tinggi dan mendukung konfigurasi yang fleksibel.

Selasa, 02 Agustus 2011

Konfigurasi wireless Access point Engenius / Senao




Dalam Artikel kali ini akan membahas tentang bagaimana cara mengkonfigurasi sebuah radio AP wireless agar semua client bisa terhubung ke Access point tersebut. Radio yang digunakan kali ini adalah Engenius tipe NOC 3220. sebagai catatan meskipun radionya beda merek tapi prinsip kerja dan konfigurasinya sama yaitu operational mode dan security yang digunakan.

Selasa, 26 Juli 2011

Perangkat Jaringan WAN


Infrastruktur WAN
Seperti LAN, Terdapat sejumlah perangkat yang melewatkan aliran informasi data dalam sebuah WAN. Penggabungan perangkat tersebut akan menciptakan infrastruktur WAN.
Perangkat-perangkat tersebut adalah :
~ Router
~ ATM Switch
~ Modem and CSU/DSU
~ Communication Server
~ X.25/Frame Relay Switches

jenis router, keuntungan dan kerugian router

Ada tiga jenis router yang biasa digunakan dalam jaringan komputer, yaitu:
  • Router PC
    Router PC adalah komputer dengan sistem operasi yang memiliki fasilitas untuk membagi dan men-sharing IP Address. Perangkat jaringan (PC) yang terhubung ke komputer tersebut akan dapat menikmati IP Address atau koneksi internet yang disebarkan oleh sistem operasi tersebut. Contoh sistem operasi yang dapat digunakan adalah semua sistem operasi berbasis client-server, seperti Windows NT, Windows NT 4.0, Windows 2000 server, Windows 2003 Server, MikroTik (Berbasis Linux), dan lain-lain.

Minggu, 05 Juni 2011

proxy server

Proxy Server adalah server yang bertugas menyimpan sementara (cache) file html server lain, kegunaannya adalah untuk mempercepat akses internet.

DHCP server

DHCP server merupakan server yang memberikan alamat IP kepada pengguna secara otomatis. Variasi IP yang digunakan dapat berupa pembatasan pada range tertentu atau pada MAC address tertentu. Server DHCP dapat digunakan dalam banyak hal, terutama untuk fasilitas yang digunakan untuk umum, seperti hotspot gratis di Cafe.

Jumat, 03 Juni 2011

tips cara convert file secara online

Convert file biasanya dilakukan dengan menggunakan suatu software yang harus di install terlebih dahulu di suatu PC. Dengan membaca tips ini anda tidak perlu melakukan penginstallan software di PC anda terlebih dahulu jika ingin melakukan convert file dikarenakan sudah tersedia layanan online via internet yang sangat mudah di gunakan. Situs yang menyediakan layanan tersebut adalah :

tips memperbaiki file word(doc) yang rusak

Memperbaiki File Word Yang Rusak Dengan WordRepair. Apakah anda merupakan salah satu yang mengalami kejadian di mana karena sesuatu hal tiba-tiba file word anda menjadi rusak (corrupt) sehingga tidak bisa kita buka secara normal? Hal tersebut bisa saja terjadi karena mungkin terjadi sesuatu (kegagalan) pada Windows atau MS Word akibat ada gangguan tegangan listrik yang naik turun atau bahkan mati secara tiba-tiba sehingga menyebabkan Windows restart secara tiba-tiba sebelum kita sempat melakukan penyelamatan (penyimpanan) dokumen.

Tips Menampilkan kembali Folder Options yang hilang di Windows xp

Folder Options di windows xp menghilang biasanya disebabkan karena virus (walau virusnya sudah tidak ada). Dengan hilangnya folder options kita tidak bisa melihat atau mengatur atribut file atau folder yang hidden, padahal kita sangat memerlukannya.
Untuk mengembalikan folder options supaya tampil dan berfungsi kembali silakan coba langkah berikut ini :

Cara Membuat Web Server Lokal Menggunakan XAMPP

Cara membuat web server lokal yaitu kita install applikasi web server di komputer kita sendiri. Ada banyak applikasi yang bisa dijadikan sebagai Server Website di komputer kita. Baik itu web server di Windows XP ataupun OS lain seperti linux ( Ubuntu , Suse , dll). Oo...iya hampir lupa, satu yang penting web server lokal ini adalah gratis karena kita tidak perlu sewa domain dan hositng. Software aplikasi web server yang paling populer adalah :

tips dan trik mempercepat booting windows xp

Dibawah ini ada 10 langkah supaya booting windows anda menjadi lebih cepat :

Langkah 1 :
Buka aplikasi notepad
Ketikkan “del c:\windows\prefetch\ntosboot-*.*/q” (Tanpa tanda kutip )
dan save as dengan nama ntosboot.bat dalam drive c:\

cara kerja proxy

Anda mungkin pernah mendengar apa itu proxy server, tetapi apa itu sebenarnya? Dan bagaimana cara kerjanya? Apakah ia hanya untuk mempercepat koneksi ke Internet? Ok....tanpa panjang lebar langsung aja ke pokok permasalahan :

Minggu, 22 Mei 2011

cara upgrade os 5 blackberry

RIM sering sekali release OS baru buat setiap jenbis Blackberrynya. Pada tahun 2009-2010 RIM release sejumlah OS5 terbaru dari LEAKED version sampai ke Official / Resmi. Upgrade OS Blackberry cukup mudah dan dapat di upgrade oleh user sendiri. Sudah banyak user yang suka main install BB nya sudah coba upgrade Operating System (OS) Blackberry nya ke OS 5 dengan sukses.

Mengenal Miktorik Router OS

Mikrotik RouterOS adalah perangkat lunak yang memiliki berbagai fitur pengaturan jaringan. Mikrotik ROuterOS dapat diinstall pada komputer maupun perangkat khusus lainnya, sehingga komputer dapat berfungsi sebagai router yang handal.
Berikut ini contoh dari mikrotik dalam bentuk Routerboard, dengan tipe RB450 dan RB 750

Pengertian MikroTik Router OS

MikroTik RouterOS™, merupakan sistem operasi Linux base yang diperuntukkan sebagai network router. Didesain untuk memberikan kemudahan bagi penggunanya. Administrasinya bisa dilakukan melalui Windows Application (WinBox). Selain itu instalasi dapat dilakukan pada Standard komputer PC (Personal Computer). PC yang akan dijadikan router mikrotik pun tidak memerlukan resource yang cukup besar untuk penggunaan standard, misalnya hanya sebagai gateway. Untuk keperluan beban yang besar (network yang kompleks, routing yang rumit) disarankan untuk mempertimbangkan pemilihan  resource PC yang memadai.

sedikit membahas mengenai minimum hardware yang dibutuhkan untuk installasi dan rekomendasi hardware yang disarankan oleh Microsoft. Dan juga terdapat beberapa perbedaan yang  metode installasi dari versi windows server yang sebelumnya dengan windows server 2008 ini, seperti tampilan, format disk drive dan cara memasukan nama computer dan password. Juga akan memberikan petunjuk cara installasi pada windows server 2008.

Rabu, 11 Mei 2011

tutorial instalasi ubuntu 10.10

Dengan hadirnya Linux Ubuntu 10.10 Maverick Meerkat, kita disuguhi dengan visual yang menarik dan font Ubuntu yang sangat bagus. dilengkapi dengan aplikasi-aplikasi gratis yang berkualitas. Menjadikan Linux Ubuntu 10.10 Maverick Meerkat layak dijadikan Sistem Operasi andalan.
Berikut adalah langkah-langkah untuk melakukan instalasi Linux Ubuntu 10.10 Maverick Meerkat :

Setting radio wireless Nano Station


Ini adalah ilmu yang saya dapat waktu saya PKL yaitu cara setting Radio Wireless Nano Station. Berikut ini adalah pengenalan tentang NANO STATION.

Nano Station merupakan salah satu produk Ubiquiti yang saat ini merupakan produk wireless paling populer di Indonesia. Nano Station memiliki kelebihan yaitu elain form factornya yang cute juga dikenal efisien dikarenakan sudah terintegrated dengan antena dual polarity 10 dBi, so ga usah beli antena tambahan. Nano Station juga punya power yang besar sekitar 26db atau 400 mw sehingga daya jelajahnya bisa kiloan meter.

Berikut ini adalah langkah untuk melakukan konfigurasi Nano Setting :
Kali ini kita akan membuat virus palsu, namanya juga virus palsu sudah pasti tidak akan merusak apapun dari kompi kamu. Karena sebernanya ini hanyalah kode untuk membuat suatu peringatan di kompimu.

Inilah cara membuat virus palsu tersebut:

Rabu, 04 Mei 2011

Perintah RUN pada Windows


Run pada windows berfungsi untuk mencari dan membuka sistem yang ada pada windows, baik itu program, folder, file, web site, dan dapat juga digunakan untuk mengecek resource pada saat berinternet. Mungkin banyak dari kita kurang mengenal tentang run dan perintah-perintah yang digunakan untuk menjalankannya, Walaupun ada juga yang pernah menggunakan run hanya dengan mengetik cmd, regedit, msconfig dll. Padahal kata-kata tersebut adalah salah satu bagian perintah run pada windows.Untuk membantu agar mengetahui perintah run pada windows, berikut saya punya beberapa kata-kata perintahnya :

Setting Wireless Router TP-Link dengan Speedy

TP-Link WR340G
Selama ini sudah merasa cukup nyaman dengan koneksi internet melalui modem ADSL Speedy di rumah. Hanya saja sedikit kurang nyaman dengan bentangan kabel LAN yang agak amburadul, apalagi kalo sudah digerecokin si kecil.. 
Akhirnya diputuskan membeli sebuah Access Point, yang selanjutnya dengan pertimbagan dana yg terbatas, dibelilah sebuah Wireless Router TP-Link type TL-WR340G. Dipilihnya router ini, semata2 hanya karena harganya paling murah (Rp.250.000,-) dan sudah bisa dibilang cukup memadai untuk digunakan di rumah dengan jumlah client yang sedikit
Cukup mudah untuk men-seting dan meng-konfigurasi router ini dengan modem speedy, tinggal mengikuti panduan yang ada di dalam buku manualnya, sudah cukup untuk bisa digunakan akses ke internet.
Setelah menghubungkan modem + TP-Link router + laptop/PC dalam kondisi OFF, seperti gambar berikut: